Penguatan dolar AS berpotensi menekan laju harga emas hari ini. Investor akan mencari katalis dari pidato pejabat The Fed.
Harga emas global berhasil rebound ke US$2.033,20 per ounce, setelah sempat anjlok 1,5 persen sesi sebelumnya. Investor tunggu rilis data inflasi AS pekan ini.
China yang terus menambah cadangan emasnya selama enam bulan berturut-turut akan memengaruhi laju harga emas hari ini.